Standarisasi Pengelolaan Perpustakaan JDIH DPRD

WhatsApp_Image_2022-07-18_at_17_25_43_(1).jpeg
Tanggal : 18 Jul 2022 s/d 31 Des 2022
Tempat : Perpustakaan JDIH DPRD Kabupaten Batang
Jam :
Pengirim :

  • Koleksi perpustakaan : koleksi perkapita, usia koleksi, jenis koleksi, koleksi referensi, pengembangan koleksi, belanja bahan perpustakaan, pengorganisasian bahan perpustakaan, perawatan koleksi, cacah ulang dan penyiangan
  • Sarana dan prasarana : gedung , lokasi atau lahan, ruang perpustakaan, sarana layanan dan sarana kerja, penyediaan komputer internet
  • Layanan perpustakaan : jam buka, jenis layanan, kerjasama, keanggotaan sebagai presentase penduduk, kunjungan per kapita per tahun, pinjaman per eksemplar, sirkulasi per kapita, kepuasan pemustaka
  • Tenaga perpustakaan : jumlah tenaga, jumlah tenaga berkualifikasi, kualifikasi kepala perpustakaan, kualifikasi dan pembinaan  tenaga pengelola perpustakaan
  • Penyelenggaraan perpustakaan : visi dan misi perpustakaan, pembentukan perpustakaan, struktur organisasi, tugas dan fungsi perpustakaan, status kelembagaan, program kerja.
  • Pengelolaan perpustakaan : penerapan manajemen, perencanaan, pengorganisasian, pengawasan, pelaporan, anggaran, anggaran belanja per kapita per tahun.